Minggu, 12 Oktober 2025

Kedudukan yang tinggi tidak bisa diraih kecuali dengan cobaan

Renungan Penenang Hati Bagi Kita Semua. 
Syeikhul Islam -rahimahullah- berkata:
المنازل العالية لا تنال إلا بالبلاء

“Kedudukan yang tinggi tidak bisa diraih kecuali dengan cobaan.” (Majmu Alfatawa, 25/302)
Ustadz prangga warisman