Senin, 13 Oktober 2025

Ka'ab Al-Akhbar

Ka'ab Al-Akhbar berkata: 

"Pemimpin itu adalah naungan Allah yang ada di bumi, kalau dia melakukan ketaatan maka baginya pahala dan bagi kalian hendaknya bersyukur , tapi kalau dia melakukan maksiat maka baginya dosa dan hendaklah kalian bersabar. dan janganlah karena kecintaan kepada dirinya menjadikan kamu masuk pada maksiat kepada Allah, dan jangan pula karena kebencian kepada dirinya menjadikan kamu keluar dari ketaatan kepada Allah"

[Muamalatul Hukkam Fii Dhau'il Kitabi Was Sunnah, Hal: 107]
Ustadz syech muamar